Herbal Galih Gumelar - Obat herbal lainnya yang tidak boleh disepelekan khasiatnya adalah daun mahkota dewa. Tanaman mahkota dewa ini memiliki banyak senyawa seperti flavonoid, saponin dan juga minyak atsiri. Tidak mengherankan jika saat ini tanaman mahkota dewa banyak ditanam dan dibudidayakan untuk tanaman obat keluarga. Yang bisa digunakan untuk mengobati gangguan kesehatan tidak hanya daunnya saja, namun buah mahkota dewa pun bisa digunakan untuk mengatasi gangguan kesehatan. Untuk mengobati sakit pinggang menggunakan daun mahkota dewa adalah sebagai berikut ini :
- Bahan. Semua bahan bahan hars lengkap, jangan sampai ada yang terlewat sedikitpun. Bahan yang disiapkan untuk mengobati sakit pinggang ini adalah 30 gram temulawak, 25 gram daun baru china yang masih segar. Daun dewa yang digunakan sebanyak 30 gram.
- Cara. Setelah semua bahan siap, cara membuatnya adalah dengan mencuci bersih semua bahan bahan. Ingat, semua bahan jangan lupa dicuci. Hal itu dikarenakan kuman dan bakteri bisa saa menempel di semua bahan bahan tersebut. Setelah selesai dicuci, langkah selanjutnya adalah dengan merebus semua bahan bahan itu menggunakan 500 cc air. Ketika mendidih, sisakanlah air rebusan itu menjadi 200 cc saja. Saat sudah menjadi 200 cc, saring air rebusan tersebut agar terpisah dengan ampasnya. Minum saat masih hangat. Meminumnya cukup dua kali dalam sehari saja, pagi dan malam hari.